PHYSIC - Riset Suhu dalam Kehidupan sehari-hari


SUHU TUBUH KETIKA SAKIT (DEMAM)

Suhu
menunjukkan derajat panas benda. Mudahnya, semakin tinggi suhu suatu benda, semakin panas benda tersebut. Secara mikroskopis, suhu menunjukkan energi yang dimiliki oleh suatu benda.

Dalam riset saya ini, saya ingin mengambil topik ketika saya sedang sakit demam. Suhu tubuh saya yang awalnya dalam keadaan normal yaitu 37 derajat Celcius menjadi 40 derajat Celcius (wahh....wahh.. T.T) sampai-sampai saya mengalami kejang. Suhu badan saya di ukur dengan alat pengukur suhu tubuh yang di sebut-sebut dengan Termometer. Bagaimana menggunakan Termometer ??? :D

Bisa diletakkan pada ketiak. Sebenernya pengukuran suhu pada ketiak tidak seakurat pengukuran mulut. Temperatur yang terukur akan menghasilkan nilai 10 derajat Celcius lebih rendah dibandingkan dengan hasil pengukuran mulut. Cara pengukuran yang baik juga memerlukan waktu cukup lama yaitu sekitar 10 menit. Padahal, umumnya kita hanya menunggu beberapa menit saja dan dengan tidak sabar (mungkin karena cemas) segera mencabut dan membacanya. Dengan cara yang terburu-buru ini, keakuratannya tentu perlu dipertanyakan ???

so, suhu tubuh sangat mempengaruhi kekebalan tubuh kita. Apabila suhu tubuh kita semakin tinggi, maka semakin panas juga tubuh kita, terus kejadian deh kaya saya malah kejang-kejang :D

1 Response to "PHYSIC - Riset Suhu dalam Kehidupan sehari-hari"

  1. google says:
    25 Januari 2013 pukul 06.42

    memang luar biasa,sederhana juga bermanfaat utk tambahan praktek siswa.makasih ya.gambar nya komponen led.

Posting Komentar